Manfaat buah Goji Berry (Buah Ajaib)
Goji Berry adalah "Buah Ajaib", kenapa dikatakan sebagai buah ajaib?. Buah yang berasal dari negara China ini mengandung banyak sekali vitamin dan kandungan lainnya yang berfungsi untuk kesehatan kita.
Sobat pernah mendengar tentang Li Qing Yuen?, dia adalah orang yang hidup sampai usia sekitar 252 tahun. dia hidup antara tahun 1678-1930. sobat tau rahasia umur panjangnya? rahasianya adalah dia rajin mengkonsumsi buah goji berry setiap hari.
baca juga :
makanan terbaik untuk kesehatan mata
kebiasaan buruk yang dapat merusak otak
Kandungan Buah Goji Berry
- Vitamin A
- Vitamin B1
- Vitamin B2
- Vitamin C
- Vitamin E
- Serat makanan
- Protein
- Lemak
- Karbohidrat
- Betakaroten
- Zeaxananthin
- Xantofil
- Likopen
- Besi
- Betanin
- Betasitosterol
- Fitositosterol
- Mineral
- Magnesium
- Asam amino
- Omega 3, 6, dan 9
- Asam lemak tak jenuh
- Asam lemak esensial
baca juga : makanan untuk meningkatkan daya ingat
Manfaat Buah Goji Berry
- Pengganti Viagra alami
- Mengurangi stres
- Memberikan efek ketenangan
- Sumber antioksidan
- Membersihkan darah
- Menurunkan berat badan
- Meningkatkan energi dan metabolisme tubuh
- Meningkatkan konsentrasi dan daya ingat
- Mengatasi alergi
- Menjaga kesehatan saluran pencernaan
- Mengurangi gejala menopause
- menjaga kekuatan sel darah
- Menjaga kesehatan prostat
- Menjaga kesehatan gusi
- Menjaga kesehatan ginjal
- Mengatasi batuk kronis
- Menjaga dan memperbaiki kerusakan DNA
- Meningkatkan kesuburan
- Melawan hemorrhoids
- Meningkatkan daya serap kalsium
- Menjaga kesehatan saluran pernafasan
- Mencegar pertumbuhan sel kanker
- Menurunkan kadar kolesterol
- Mencegah penyakit asma
- Mengatasi asam urat
- Melancarkan peredaran darah
- Mengurangi radang dan nyeri sendi
- Mencegah hipertensi
- Mencegah katarak dan menjaga kesehatan mata
- Menyeimbangkan kadar gula darah
- Mengurangi sakit kepala
- Mencegah kulit keriput dan penuaan dini
- Mengencangkan kulit dan mencerahkannya
- Meningkatkan sistem kekebalan tubuh
Tidak ada komentar